TANGERANG | Pemerintah Kota Tangerang menggelar Training Centre (TC) guna pemantapan dan persiapan akhir peserta dalam rangka menghadapi MTQ XVII Tingkat Provinsi Banten Tahun 2020, Sabtu (08/08/2020).
Pemkot Gelar TC Hadapi MTQ XVII Tingkat Provinsi Banten
