CILEGON – Dalam rangka memperingati HUT Komando Operasi Khusus (Koopsus) TNI yang Pertama, sejumlah anggota anggota Koopsus TNI mendistribusikan paket bantuan yang dibagikan untuk masyarakat kurang mampu terlebih terkena dampak pandemi Covid-19, yang berada di Kelurahan Suralaya Kecamatan Pulomerak Kota Cilegon provinsi Banten, Kamis (13/8/2020).
Paket Bantuan untuk Warga Didistribusikan oleh Anggota Koopsus
