TANGERANG – Penerapan sejumlah protokol kesehatan pencegahan Covid19 mewarnai momen hari raya Idul Adha 10 Zulhijah 1441H / 2020 Masehi. Hal tersebut juga dilakukan Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah dan Wakil Wali Kota H. Sachrudin saat menggelar salat Idul Adha yang berlangsung di kediamannya masing – masing.
Momen Idul Adha, Wali Kota dan Wakil Terapkan Protokol Kesehatan Dalam Penyelenggaraan Salat
